Baznas Padang Tetapkan Zakat Fitrah 2023, Berikut Besarannya

Pembayaran zakat fitrah ini sudah bisa dilakukan sejak awal Ramadan hingga menjelang salat hari raya Idul Fitri.

Wista Yuki
Selasa, 28 Maret 2023 | 12:12 WIB
Baznas Padang Tetapkan Zakat Fitrah 2023, Berikut Besarannya
Ilustrasi zakat. (pixabay)

Ranah.co.id - Baznas Kota Padang sudah menetapkan besaran zakat fitrah dan fidyah yang mesti dibayarkan umat Islam pada Ramadan 2023 ini. 

Ketua Baznas Kota Padang Yuspardi mengatakan, penetapan ini untuk menyeragamkan besaran zakat fitrah dan fidyah di Ibu Kota Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) ini.

"Pembayaran zakat fitrah maupun fidyah sudah dibolehkan sejak awal Ramadan hingga menjelang salat hari raya Idul Fitri," ujarnya dikutip dari infopublik.id pada Selasa (28/3/2023).

Yuspardi menjelaskan, ada empat besaran zakat fitrah yang harus dibayarkan berdasarkan jenis beras yang dimakan. Pertama, yaitu beras jenis Solok atau Sokan dengan harga Rp16 ribu per kilogram, maka zakat fitrahnya Rp40 ribu per orang.

Baca Juga:Ogah Tanggapi Marak Aksi Tolak Israel di Piala Dunia U-20, Pj Gubernur DKI: Itu Urusan PSSI

Kemudian, beras Anak Daro yang harganya Rp14 ribu per kilogram, maka zakat fitrahnya Rp35 ribu per orang. Berikutnya, beras Ir 42 dengan harga Rp13 ribu per kilogram, maka zakatnya Rp32.500 per orang. 

Terakhir terang Yuspardi yaitu beras Dolok atau Bulog Rp11 ribu per kilogram, maka zakatnya Rp27.500 per orang. 

"Sedangkan untuk besaran fidyah ditetapkan sebesar Rp20 ribu per hari per orang," beber Yuspardi.

News

Terkini

Pelatih Lebanon, Miguel Moreira mengungkapkan alasan anak asuhnya kalah saat menghadapi Timnas Indonesia.

Bola | 15:30 WIB

Meksi Timnas Indonesia sempat mengalami kekalahan di laga uji coba pertama lawan Lebanon, namun Skuad Garuda bisa sabet Emas SEA Games 2023.

Bola | 11:39 WIB

Ketum PSSI Erick Thohir akan bertemu dengan Shin Tae-yong.

News | 22:26 WIB

Ketum PSSI Erick Thohir mengungkapkan alasan Timnas Indonesia U-22 kalah saat menghadapi Lebanon.

Bola | 21:54 WIB

Shandy Aulia dan David Herbowo diketahui menikah pada 12 Desember 2011.

News | 22:59 WIB

Pelantikan AKBP Rully Indra Wijayanto sebagai Wakapolresta Padang dilakukan pada Jumat (14/4/2023).

News | 17:10 WIB

Selain Padang, Pelita Air juga buka rute baru ke Palembang dan Pekanbaru.

News | 15:20 WIB

Ketum PSSI Erick Thohir menanggapi soal proses naturalisasi tiga pemain keturunan, Justin Hubner, Ivar Jenner dan Rafael Struick.

Bola | 10:59 WIB

Erick Thohir berencana akan berdiskusi dengan Shin Tae-yong.

Bola | 10:30 WIB

Presiden Jokowi memberi kesempatan kepada seluruh jajaran pemerintah untuk berkumpul dan bersilaturahmi dengan keluarga,

News | 23:40 WIB

Untuk harga tiket pameran tanpa konser berbeda-beda tergantung harinya. Untuk hari Senin Rp 30.000, Selasa-Kamis Rp 40.000, dan Jumat-Minggu Rp 50.000.

Metropolitan | 18:02 WIB

Ajang pameran dan hiburan bertaraf se-Asia Tenggara ini bakal berlangsung selama 33 hari mulai tanggal 14 Juni hingga 16 Juli 2023.

Metropolitan | 17:18 WIB

Penyegelan tower tersebut berdasarkan rekomendasi dari pihak Sudin Citata Kecamatan Kalideres.

Metropolitan | 15:20 WIB

Sementara. di pagar kawat yang mengelilingi tower terdapat tanda segel berupa garis Satpol PP.

Metropolitan | 14:56 WIB

"Mangkrak karena Anies mengeluarkan Pergub 31 tahun 2022..."

Metropolitan | 13:54 WIB

Beredar kabar Shah Rukh Khan kolaborasi dengan Lesti Kejora, benarkah?

Gosip | 18:23 WIB

Desta pun sampai dtegur Vincent Rompies.

Gosip | 18:19 WIB

Doddy Sudrajat mengaku lebih pilih fokus menjaga Mayang daripada sibuk kerja sendiri.

Gosip | 18:04 WIB

Sidang mediasi Virgoun dan Inara Rusli gagal.

Gosip | 17:56 WIB

Bisa beribadah ke Tanah Suci bareng istri jadi impian lama seorang Sahrul Gunawan.

Gosip | 17:47 WIB
Tampilkan lebih banyak