Respons Plt Menpora Soal Isu Peru Gantikan Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20

Plt Menpora menanggpi soal isu Peru menggantikan Indonesia menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 2023.

Wista Yuki
Selasa, 28 Maret 2023 | 18:26 WIB
Respons Plt Menpora Soal Isu Peru Gantikan Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U-20
Plt Menpora Muhadjir Effendy. (Instagram @muhadjir_effendy)

Ranah.co.id - Usai drawing Piala Dunia U-20 2023 batal digelar di Bali, beredar isu soal Peru menggantikan Indonesia menjadi tuan rumah.

Plt Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Muhadjir Effendy pun menanggapi isu tersebut. Menurutnya, kabar yang beredar mengenai pindah lokasi Piala  Dunia U-20 masih rumor. Pemerintah masih menunggu kabar dari PSSI.

"Itu masih berita (dialihkan ke Peru)," ujar Muhadjir dikutip dari bolatimes.com pada Selasa (28/3/2023).

"Belum, belum. Masih kita tunggu, deh, hasil konfirmasi dari PSSI," sambungnya.

Baca Juga:Kontak Erat dengan Mahasiswa yang Meninggal, UMY Screening TBC 16 Mahasiswa

Ia mengharapkan FIFA bisa memahami Indonesia. Ia tidak mau Indonesia mendapatkan sanksi dari FIFA akibat adanya penolakan timnas Israel ikut bermain di Piala Dunia U-20.

"Tidak akan ada itu mudah-mudahan, ya, tidak akan ada sanksi-sanksi yang dibayangkan yang seram-seram itu, ya," harapnya.

Sementara itu, anggota komite eksekutif (Exco), Arya Sinulingga mengungkapkan sampai saat ini, PSSI belum mendapat informasi bahwa FIFA sudah mencabut status tuan rumah Piala Dunia U-20 2023 Indonesia untuk dialihkan ke Peru. Pihaknya masih menunggu surat resmi dari FIFA.

Surat yang dimaksud adalah pembatalan drawing Piala Dunia U-20 2023 di Bali. Diklaim pembatalan dilakukan FIFA karena adanya sejumlah penolakan kehadiran Timnas Israel sebagai peserta kejuaraan tersebut.

Arya mengatakan bahwa PSSI belum menerima surat resmi dari FIFA terkait pembatalan drawing Piala Dunia U-20 2023 di Bali.

Baca Juga:Driss Fettouhi, Pemain Maroko yang Ngaku Punya Paspor Indonesia dan Sempat Dilirik Alfred Riedl

"Belum ada surat (resmi) dari FIFA membatalkan (drawing Piala Dunia U-20)," ucap Arya.

Bola

Terkini

Kuasa Hukum Inge, Petrus, mengungkapkan alasan Ari Wibowo mengajukan gugatan cerai terhadap sang istri.

News | 22:23 WIB

Pengadilan Agama Jakarta Selatan menetapkan hak asuh anak diberikan kepada Aldila Jelita.

News | 16:39 WIB

Pada momen libur Lebaran 2023, pelayanan Samsat Kota Padang tutup.

News | 14:32 WIB

Nathalie Holscher bersyukur karena adiknya mengikuti jejaknya untuk memeluk agama Islam.

News | 12:15 WIB

Sebelum Operasi Ketupat, Polri akan melaksanakan apel gelar pasukan pada Senin (17/4/2023).

News | 23:47 WIB

Ketum PSSI Erick Thohir akan bertemu dengan Shin Tae-yong.

News | 22:26 WIB

Shandy Aulia dan David Herbowo diketahui menikah pada 12 Desember 2011.

News | 22:59 WIB

Pelantikan AKBP Rully Indra Wijayanto sebagai Wakapolresta Padang dilakukan pada Jumat (14/4/2023).

News | 17:10 WIB

Selain Padang, Pelita Air juga buka rute baru ke Palembang dan Pekanbaru.

News | 15:20 WIB

Presiden Jokowi memberi kesempatan kepada seluruh jajaran pemerintah untuk berkumpul dan bersilaturahmi dengan keluarga,

News | 23:40 WIB

"Korban yang meninggal dunia luka di bagian kepala dan pinggang," ujar Komarudin.

Metropolitan | 21:08 WIB

Dubes AS Sung Y Kim menyatakan bersedia membuka penutup jalur pedestrian yang selama ini memblokade trotoar di depan Kantor Kedubes.

Metropolitan | 20:13 WIB

"Dia telah melakukan aksi yang sama sejak umur 14 tahun sampai dengan sekarang sebanyak 30 kali di Jakarta dan sekitarnya," ujar Vokky.

Metropolitan | 18:49 WIB

Wiwik mengakui terdapat animo dan aspirasi masyarakat yang ingin menggunakan kembali trotoar tersebut.

Metropolitan | 18:47 WIB

Keterangan saksi mata diduga akibat ledakan gardu listrik."

Metropolitan | 15:47 WIB

Krisdayanti dan Geni Faruk tampil anggun dalam balutan gamis bernuansa biru.

Gosip | 22:00 WIB

Benarkah Mulan Jameela memberi pesan terakhir untuk Maia Estianty?

Gosip | 21:45 WIB

Lolly dan dua adiknya diketahui punya ayah berbeda-beda.

Gosip | 21:30 WIB

Sabrina Chairunnisa membahas kebiasaannya melirik seseorang yang kerap memicu kesalahpahaman.

Gosip | 21:15 WIB

Dalam konferensi pers, Rebecca Klopper tidak membuka pertanyaan untuk wartawan.

Gosip | 20:45 WIB
Tampilkan lebih banyak